Kelas : II ( Dua )
Semester : I ( Satu )
Mata Pelajaran: Pendidikan Kewarganegaraan
I. Berilah tanda silang (x) pada huruf jawaban yang paling benar !
1. Hidup rukun akan memperoleh ...
a. senang
b. beruntung
c. tentram
2. Orang yang hidup rukun akan merasa aman dan ...
a. tentram
b. bangga
c. beruntung
3. Segala hal dalam hidup dapat berjalan lancar, karena adanya ...
a. hidup senang
b. hidup kaya
c. hidup rukun
4. Hidup rukun harus dibiasakan sejak ...
a. kecil
b. besar
c. sekarang
5. Supaya dapat hidup rukun harus saling ...
a. menghargai
b. memberi
c. meminta
6. Di sekolah akan tercipta damai jika ada ... ytang harus ditaati.
a. sumpah
b. janji
c. aturan
7. Aturan di rumah harus di taati oleh ...
a. ayah dan ibu
b. ibu dan anak
c. anggota keluarga
8. Di kelasku sudah dibuat ... dan ... agar berjalan lancar.
a. aturan
b. tata tertib
c. aturan dan tata tertib
9. Kepada yang lebih muda hendaknya ...
a. menyayangi
b. menyucikan
c. membiarkan
10. Bila aa orang yang menolongku, aku wajib ...
a. memuji
b. acuh tak acuh
c. berterima kasih
11. Aku telah melakukan kesalahan pada temanku, aku segera ...
a. memberi uang
b. memberi kue
c. minta maaf
12. Sayangilah orang lain seperti menyayangi ...
a. ibu bapak
b. adik kakak
c. diri sendiri
13. Suka berkelahi dengan teman termasuk perbuatan ...
a. terbaik
b. tercela
c. terpuji
14. Suatu saat kita dibantu oleh teman, maka kita ...
a. berterima kasih
b. membalas
c. membayar
15. Orang tua kita di sekolah adalah ...
a. ibu
b. bapak
c. buru
II. Isilah titik - titik di bawah ini dengan jawaban yang benar !
16. Perbuatan saling menghargai, menolong termasuk sikap ...
17. Bila kita menolong orang lain harus dengan niat ...
18. Berat sama dipikul, ringan sama ...
19. Anak yang tidak mau menolong teman akan ...
20. Anak yang suka menolong teman akan ...
21. Jika ada teman berkelahi hendaknya ...
22. Hormati orang lain seperti menghormati ...
23. Hidup damai akan terwujud jika ... aturan.
24. Kak ... ambilkan pensil di bawah kursi.
25. Hidup damai dan tentram terwujud bila antar anggota saling ...
III. Jawablah pertanyaan - pertanyaan di bawah ini dengan benar !
26. Bagaimana supaya tercipta hidup damai ?
27. Siapa yang wajib menjaga kerukunan di sekolah ?
28. Di mana kita harus hidup rukun ?
29. Mengapa kita tidak boleh menghina orang ?
30. Bagaimana agar aman, dama di masyarakat ?
Koleksi : Mr. BAMBOS
KUNCI JAWABAN
- C
- A
- C
- A
- A
- C
- C
- C
- A
- C
- A
- C
- C
- A
- C
- rukun
- ikhlas
- dijinjing
- dijauhi teman
- disukai teman
- dilerai
- diri sendiri
- taat / mematuhi
- tolong
- menghargai
- mematuhi peraturan
- warga sekolah
- di mana saja kita berada
- akan terjadi perselisihan
- masing-masing anggota masyarakat saling menghargai

Tidak ada komentar:
Posting Komentar